home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Rusia Mengklaim Vaksin Sputnik Ampuh Kalahkan Mutasi Corona Baru

Kamis, 24 Desember 2020 14:15 by RizkiSetiawaan | 450 hits
Rusia Mengklaim Vaksin Sputnik Ampuh Kalahkan Mutasi Corona Baru
image Source:mediaindonesia.com

DREAMERS.ID - Melansir laman CNN IndonesiaRusia telah mengkalim vaksin virus corona (Covid-19) buatan negaranya, yaitu Sputnik V. Katanya, vaksin tersebut lebih efektif melawan penularan virus corona varian baru yang belakangan menyebar di Inggirs.

"Berita baiknya adalah pejabat kesehatan Rusia mengatakan bahwa vaksin Sputnik V efektif melawan mutasi virus corona baru ini," kata Duta Besar Rusia di Jakarta, Lyudmila Vorobieva, dalam jumpa pers virtual pada Rabu (23/12).

Penemuan kasus infeksi mutasi virus corona baru di Inggris pada akhir minggu lalu telah memicu kewaspadaan dan kekhawatiran bagi banyak negara, terutama di kawasan Eropa. Puluhan negara menutup perbatasan dari Inggris demi mencegah penyebaran virus corona baru tersebut.

Baca juga: Perintahkan Tangkap Putin, ICC Balik Diancam Rudal Eks Presiden Rusia

Walaupun begitu, penuluran varian baru virus corona ini telah terdeteksi di beberapa negara Eropa dan Australia. Afrika Selatan juga telah mendeteksi kasus penularan mutasi virus corona baru, tetapi berbeda dari yang ditemukan di Inggris.

Perdana Menteri Inggris Boris Johnson memperingatkan varian virus corona baru ini 70 persen lebih cepat menular. Johnson menganggap kemunculan jenis baru virus corona ini menjadi penyebab lonjakan penularan Covid-19 di London dan selatan Inggris dalam beberapa waktu terakhir.

Sejauh ini, para peneliti di Inggris belum bisa membuktikan apakah virus itu lebih ganas dan membuat orang yang tertular menampakkan gejala yang lebih parah.

(kiki)

Komentar
  • HOT !
    Dari pantauan situs KAI di mana sudah terjadi banyak tiket habis terjual di periode Lebaran 2023 nanti, ternyata PT. Kereta Api Indonesia (KAI) akan menggelar diskon dan flash sale tiket Hari Raya Idul Fitri 1444 H....
  • HOT !
    Netflix merilis serial dokumenter tentang aliran sesat di Korea Selatan, 'In The Name of God: A Holy Betrayal' yang seketika menjadi pembicaraan banyak orang karena mengungkap kasus pelanggaran hukum mengatasnamakan agama....
  • HOT !
    Hong Kong dan dunia digegerkan dengan perilaku kriminal sadis yang memutilasi model sekaligus sosialita Abby Choi setelah beberapa hari dilaporkan menghilang. Dan yang mengejutkan, empat orang telah dijadikan tersangka yang ternyata adalah orang terdekat Abby Choi....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : della15
Cast : Cho Kyuhyun, Shin Jihyun, and OC

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)